Skip to Content
Loading
Admin MUMA KEREN
Admin MUMA KEREN
Online
Halo 👋
Ada yang bisa dibantu?

Visi & Misi SMP Muhammadiyah 5 Kandangan

Visi

“ISLAMI, UNGGUL DALAM PRESTASI, TERAMPIL DAN MANDIRI SERTA PEDULI LINGKUNGAN”

Misi

Menanamkan Aqidah Islam bagi peserta didik di sekolah melalui proses pembelajaran, pembiasaan dan program ekstra kurikuler.

Meningkatkan ibadah sesuai dengan Kaidah fikih padapeserta didik di sekolah melalui pembiasaan dan pembelajaran.

Membiasakan perilaku sopan santun. jujur, disiplin dan saling menghargai pada orang lain melalui kegiatan pembiasaan.

Melaksanakan pembelajaran yang aktif, inovatif, menantang, kreatif dan menye-nangkan dengan memanfaatka sarana prasarana yang ada secara optimal.

Melaksanakan pembelajaran yang aktif, inovatif, menantang, kreatif dan menye-nangkan dengan memanfaatka sarana prasarana yang ada secara optimal.

Memberdayakan potensi yang dimiliki oleh peserta didikdengan memanfaatkan kemampuan dan kecerdasan serta sarana yang dimiliki peserta didik.

Melaksanakan pembinaan kompetensi siswa secara kompetitif melalui pembelajaran, pembiasaan, dan ekstra kurikuler.

Menanamkan rasa tanggung jawab, percaya diri, dan semangat untuk kompetisi pada peserta didik melalui kegiatan pembelajaran ekstrakurikuler dan pembiasaan.

Meningkatkan keterampilan dalam berkarya bagi peserta didik melalui kegiatan akademik dan nonakademik.

Meningkatkan kemampuan dalam berorganisasi di sekolah maupun di luar sekolah melalui kegiatan intrakurikuler dan ekstra kurikuler.

Mewujudkan warga sekolah yang mernahami arti penting rnemanfaatkan Iingkungan serta menanamkan kepedulian untuk melesta-rikannya melalui pembiasaan.

Berbagi

Konfirmasi Penutupan

Apakah anda yakin ingin menutup pemutaran video ini?